Doa bagi jiwa2 di Api Penyucian

Doa bagi jiwa2 di Api Penyucian

Tuhan Yesus,  oleh karena dukacita yang Kau-alami dalam sengsara-Mu di Taman Getsemani, di dalam penganiayaan-Mu dan pemahkotaan-Mu dengan duri, di jalan ke Kalvari, di penyaliban-Mu dan kematian-Mu,

Berbelaskasihanlah kepada jiwa- jiwa di Api Penyucian, dan terutama kepada mereka yang paling terabaikan; 
mohon bebaskanlah mereka dari penderitaan yang mereka tanggung; panggillah mereka dan terimalah mereka kepada rangkulan-Mu yang termanis di surga ….

Bapa Kami …. 
Salam Maria ….

Berikanlah istirahat kekal kepada mereka, O Tuhan, dan biarkanlah terang yang abadi bersinar atas mereka. 
Semoga jiwa2 orang beriman, melalui belas kasihan Tuhan, beristirahat dalam damai.
Amin.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mari kita mengenal lebih dekat St. Yusuf - Abdi yg Istimewa bagi yg mencintai Yesus dan Maria.

Tak kenal maka tak sayang, Ite ad Ioseph

Mencari Allah yg Hidup.... Tumbuh. Berbuah dan Berubah