Sharing Refleksi, Pesta Yesus dipersembahkan kedalam Bait Allah
Hari ini gereja merayakan Yesus dipersembahkan kedalam Bait Allah.... Mengungatkan kita akan Pembaptisan yang kita terima....
Sudah sejauh mana kita memahami arti dari Pembaptisan dan Persembahan hidup bagi Allah.
Refleksi dan Renungan kembali kepada kita masing2, apakah hidup ini sudah Sejalan dan Sarah dengan Pengajaran dari Sang Mesias atau kita masih mencari Kepentingan pribadi?
Kita harus menguji sekali lagi Keimanan serta Kepercayaan kita,... Apakah semakin masuk dan merasuk Pembaptisan itu kedalam Bati. Jiwa dan Rohani kita....
Kesakaian Simeon dan Hanna,.... Penampakan Janji Tuhan telah mereka lalui dalam Kesetian.
sebab mataku telah melihat keselamatan yang dari padaMu, (Luk 2:30)
Kepatuhan dan Ketaat dalam Iman. Harapan dan Kasih..... Bagaimana kehidupan Kesalehan dan Ketaatan itu tampak didalam mereka.
Kita membutuhkan Kesungguhan dan Kesadaran penuh tentang keimanan.... Menangkap Kedatangan Tuhan adalah sebuah Proses pengorbanan yang tidak sedikit, tidak hanya mengandalkan Kemurahan serta Kebaikan Allah saja.... Kitapun harus terus Setia kepada Janjinya dan Beryekun didalam Kehidpan Rohani.... Membangun Relasi yant mendalam dengan Allah, untuk Memahi dan Mengenali Allah.
Mari kita tinggal hidup masa lalu untuk Hidup lebih Mendalam, agar Terang Roh Kudus selalu menyeryai Perziarahan ini sehingga dapat Mengenali Kehadiran Nya didalam Keimanan kita.
Yang nantinya akan digenapi oleh Yesus dalam Kepenuhan akan Panggilannya....
Paskah orang Yahudi pada usia 12 tahun....
JawabNya kepada mereka: "Mengapa kamu mencari Aku? Tidakkah kamu tahu, bahwa Aku harus berada di dalam rumah BapaKu?" (Luk 2:49).
Ibu bukankah Aku harus berada dirumah Bapa Ku....
Dan digenapi setelah Pembaptisa Tuhan dan Kesaksian Yohanes Pembaptis...
Lalu Ia memulai mengajar mereka, kataNya: "Pada hari ini genaplah nas ini sewaktu kamu mendengarnya." (Luk 4:21).
Selamat merenungkan
Komentar
Posting Komentar