Allah bersabdai kepada St. Yusuf melalui mimpi.

Refleksi dan Permenungan

Makalah.
Tuhan sering berbicara kepada St Yusuf dalam tidurnya. Pernahkah Anda mendengar sebelumnya  tentang devosi kepada "Sleeping St. Joseph"? Menurut Anda apabila mendapatkan patung "Sleeping St. Joseph" apakah Anda akan mempercayakan niat Anda untuk dimimpikan St Yusuf?

Bacaan hr ini 6/03/23.
Bc Perj. Lama.
Maka aku memohon kepada TUHAN, Allahku, dan mengaku dosaku, demikian: "Ah Tuhan, Allah yang maha besar dan dahsyat, yang memegang Perjanjian dan kasih setia terhadap mereka yang mengasihi Engkau serta berpegang pada perintahMu! dan tidak mendengarkan suara TUHAN, Allah kami, yang menyuruh kami hidup menurut hukum yang telah diberikanNya kepada kami dengan perantaraan para nabi, hamba-hambaNya.  (Dan 9:4,10)

Bc Perj. Baru.
Hendaklah kamu murah hati, sama seperti Bapamu adalah murah hati." 
"Janganlah kamu menghakimi, maka kamupun tidak akan dihakimi. 
Dan janganlah kamu menghukum, maka kamupun tidak akan dihukum; ampunilah dan kamu akan diampuni. Berilah dan kamu akan diberi: suatu takaran yang baik, yang dipadatkan, yang digoncang dan yang tumpah ke luar akan dicurahkan ke dalam ribaanmu. 
Sebab ukuran yang kamu pakai untuk mengukur, akan diukurkan kepadamu."  (Luk 6:36-38)

Refleksi dan renungan.
Refleksi dan permunungan sy.... 
Allah berbicara kepada kita lewat semua yg Ia ciptakan, diluar diri kita melalui sesama, peristiwa2 kehidupan dan Alam dan lain2. 
Dapat bersifat langsung terlihat dan dirasakan, inspirasi tulisan secara Khusus ayat Firman, lewat akal budi dalam refleksi serta permenungan dan batiniah atau melalui relasi rohaniah....

Allah dapat melakukan apa yg Ia kehendaki, dan itu tidak lepas dari Kapasitas kita dengan cara yg menakjubkan,.... 
Allah lebih mengenal diri kita masing2 di banding kita sendiri.... 
Contoh. 
Mungkinkah anda mengenali 5 mnt yg akan terjadi kedapan?.... 
Tentulah tidak,.... Tetapi Allah sudah mengetahuinya akhir dari hidup kita.....

Yg menjadi permasalahan sebenarnya diri kita sendiri yg tidak pernah mengasah Mata dan Telinga Batin dalam hidup rohani,....
Peristiwa jatuh bangun didalam kehidupan adalah bagian integral dari Kebijaksanaan untuk lebih untuk mengenali Diri Nya.....
Hanya saja kadang ketika terjadi peristiwa yg tidak diingatkan justru, mengeluh yg justru sedang berproses.... Seharusnya memetik buah refleksi dan permenyngan dari Persitiwa, agar kita menjadi Peka.... Apa yg Allah kehendaki dibalik peristiwa dari semua ini.

Allah membimbig dengan caranya yg unik dan Otentik,..... Beliau menghormati manusia lebih dari manusia menghormati Nya.... Pilihan untuk Mwnwrima dan Menolak juga bagian Bebas dari setiap ciptaan.... Allah lebih Toleras.... Dan sangat memahami serta memaklumi keterbatasan manusia.

Allah itu Terang. Kebenaran dan Kasih.... Adil dan Tidak pernah memeberikan beban yg melebih dari Kekuatan kita.... Allah itu Bapa kita sendiri murah hati, panjang dan sabar, bukan orang yg asing dan tidak dapat dikenali..... Allahpun sangat terbuka kepada Siapa saja yg ingin Mengenali Nya.... Allah itu Kasih murah hati.

Bagi mereka yg terpilih tentu berbeda....

St. Yusuf bagi sy sudah dipersiapan jauh2 hari berabad abad, bila kita membaca unjil Lukas; bahkan mungkin sejak didalam kandungan ibunya.... 
Seperti halnya, Maria dimana telah dipersiapkan sejak dalam rahim Hana.... Seperti kisah Elizabeth yg mengandung dimana Yoh. Pembaptis ia telah mandul dan Hana pun demikian....

Allah memilih seseorang selalu melihat Bibit. Bobot dan Bebet artinya.... 
Proses yg benar2 dipersiapkan dalam Jasmani dan Rohaniahnya..... Siapa yg setia sampai Kesudahannya dalam iman, harapan dan kasih... Merekalah yg akan menerima....

St. Yusuf pun demikian 14 k 14 k 14 keturunan dari Adam ke Abraham. Abraham ke Daud. Daud ke Pembuangan Babel.... 
Dari silsilah yg ditulisian oleh Lukas penginjil.... 
Memberi gambaran bukanlah kebetulan.

Yusuf dan Maria adalah Tunas unggul dari Bgs. Isreal yg telah dipilih dengan Kebebasan Allah sendiri,.... Bukan kamu yg memilih AKU, tetapi Aku yg telah memilih kamu.... agar buahmu tetap....
sudah jauh2 ribuan tahun untuk rencana Keselamatan ini.....
Tentu Allah juga akan mempersiapkannya, Dia yg mengawali. Dia pula yg akan mengahiri demikian juga yg akan menyempurnakannya.....
Mempersiapkan calon calonnya....

Sedikit kutipan injil Lukas... Untuk menjadi gambaran sj.

...... Dan setiap pohon yang tidak menghasilkan buah yang baik, pasti ditebang dan dibuang ke dalam api.  (Mat 7:19)

..... "Setiap orang yang siap untuk membajak tetapi menoleh ke belakang, tidak layak untuk Kerajaan Allah." (Luk 9:62)

...... Setiap orang yang mengakui Aku di depan manusia, Anak Manusia juga akan mengakui dia di depan malaikat-malaikat Allah. Tetapi barangsiapa menyangkal Aku di depan manusia, ia akan disangkal di depan malaikat-malaikat Allah.  (Luk 12:8-9)

...... Tidakkah Allah akan membenarkan orang-orang pilihanNya yang siang malam berseru kepadaNya? 
Dan adakah Ia mengulur-ulur waktu sebelum menolong mereka? 
Aku berkata kepadamu: Ia akan segera membenarkan mereka. Akan tetapi, jika Anak Manusia itu datang, adakah Ia mendapati iman di bumi?"  (Luk 18:7-8)

Sy percaya dari Sabda Tuhan hidup dalam Refleksi dan Permenungan St. Yusuf, karena beliau adalah Pendengar yg setia dan murid Istimewa dari Yesus.... (Terbukti dr sjk usia 12 thn.... Saat d Bait Allah/Sinagoga).

Kita dapat menangkap dari mimpi St. Yusuf sudah menunjukan bahwa beliau sangat Terbuka dan Percaya bahwa semua adalah dari Kehendak Allah....

Membuktikan demikianlah Ketebukaan Batin dan Rohaniah dari beliau, cermin Ketaatan. Kesalehan. Hidup rohaninya akan Kedalaman Penghayatan dan kehidupan sebagai seorang Mistikus.....

Yusuf memang pilihan yg sudah dipersiapkan jauh2 hari bukanlah kebetulan,.... 
Maka kita patut bersyukur tanpa Keraguan bahwa beliau Tunas Unggul dalam segala hal dari Keturunan Daud.

Bukan saja didalam tidur tetapi didalam dunia Kontemplasi Kehidupan sehari hari, dalam kata dan perbutannya.... sangat terbuka akan Terang dan Bimbingan Roh Kudus.... 
Bukti inilah cermun Kejernihan Batin dan Kehidupan rohaninya....

Ya, Allah yang maha kuasa dan adil.
Kami bersyukur boleh mengenal Abdi Mu yang istimewa St. Yusuf.
Kiranya, Engkau berkenan menganugerahkan Hidup iman, harapan n kasih St. Yusuf utk selalu membimbing kami.

Semua kami haturkan melalui Tuhan Pengatara kami. Yesus Kristus.
Putra Tunggal Mu, yg telah Engkau percayakan kpd St. Yusuf.

St. Yusuf, doakanlah kami.

Semoga berkenan.

Ite Ad Joseph.🙏🏽

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mari kita mengenal lebih dekat St. Yusuf - Abdi yg Istimewa bagi yg mencintai Yesus dan Maria.

Tak kenal maka tak sayang, Ite ad Ioseph

Mencari Allah yg Hidup.... Tumbuh. Berbuah dan Berubah